15.2.07
Kampanye Sosial Bensin Tanpa Timbal (Pb)
Tahukah anda jika timbal (pb) adalah jenis logam yang tidak teruraikan dan jika masuk kedalam tubuh melalui udara, logam berbahaya ini dapat menyebabkan ganguan kesehatan yang mampu menurunkan kemampuan kerja otak kita.
Timbal (pb) ini tersebarkan ke udara melalui penggunaan bahan bakar bensin dengan qualitas buruk, meskipun harganya murah bensin jenis ini membahayakan untuk kesehatan kita.
Kampanye sosial ini merupakan tugas kuliah saya, dapat dibaca di sini.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
timbal (Pb) terpapar di udara pada umumnya akibat pembakaran bahan bakar bensin yang sebetulnya tujuan utamanya agar kendaraan berbunyi halus..., akibat timbal yang beterbangan di udara salah satunya bisa dilihat pada dedaunan yang ada di pinggir jalan suka bolong? kan ? nah itu salah satu tanda dedaunan tersebut diserang timbal maka kira-kira tak jauh beda ketika timbal itu terpapar dalam organ tubuh kita dan timbal itu sukanya tinggal di otak loh! maka bolong2lah otak tersebut oleh tombal...., ngeri kan?
Posting Komentar